Berita Maluku Utara, Ternate - Fakultas Kedokteran Universitas Khairun Ternate bekerja sama dengan Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) untuk melaksanakan vaksinasi COVID-19 dalam mendukung upaya pemerintah untuk menciptakan kekebalan kelompok dalam pandemi COVID-19. "Kegiatan ini merupakan gagasan yang baik...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Santunan program jaminan kecelakaan kerja (JKK) penyakit akibat kerja (PAK) sebesar Rp318,1 juta diserahkan BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK) kepada ahli waris mendiang Liza Putri Noviana sebagai tenaga kesehatan di Rumah Sakit Darurat COVID-19 (RSDC). Direktur Pelayanan...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Warga Muslim Kota Ternate, Maluku Utara (Malut) dalam pelaksanaan Idul Adha 1442 H pada 2021 memilih untuk memenuhi seluruh masjid guna menjalankan shalat berjamaah, meskipun telah diimbau menjalankan ibadah di rumah masing-masing di suasana pandemi...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) mengimbau masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan (Prokes) COVID-19 saat Hari Raya Idul Adha 1442 H. "Kami mengimbau pelaksanaan takbiran dan perayaan Idul Adha ini betul-betul dilaksanakan dengan mematuhi Prokes...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Ketua Operasional Satgas Penanganan COVID-19 Kota Ternate, Muhammad Arif Gani mengatakan sebanyak 22 pelaku usaha di Kota Ternate, Maluku Utara (Malut), menjalani tes usap antigen setelah mereka kedapatan melanggar pembatasan jam malam yang ditetapkan pemerintah...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Masuk zona merah COVID-19, Personel TNI-Polri bersama lintas instansi di Provinsi Maluku Utara (Malut) melaksanakan penyemprotan disinfektan secara massal di Kota Ternate. Kepala Bidang Humas Polda Malut, Kombes Pol Adip Rojikan di Ternate, Jumat, mengatakan,...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Kabupaten Halmahera Utara (Halut), mencatat kasus positif COVID-19 di daerah itu saat ini didominasi dari perusahaan pertambangan emas PT Nusa Halmahera Mineral (NHM) yang melaporkan 251 karyawan terpapar virus corona....
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Kota Ternate, Maluku Utara, menyatakan telah terjadi penambahan satu kasus meninggal dunia karena terpapar COVID-19, sehingga kini kasus meninggal COVID-19 bertambah menjadi 51 orang sejak Maret 2020 - Juli 2021....
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Dinas Pariwisata Kota Ternate, Maluku Utara (Malut) menyatakan puluhan pelaku usaha di kawasan objek wisata telah menjalani tes usap PCR (Polymerase Chain Reaction) guna mengantisipasi tingginya angka penyebaran COVID-19 di daerah tersebut. Kepala Dinas Parawisata...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Kantor Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Perwakilan Maluku Utara (Malut) ditutup sementara karena 23 karyawannya terkonfirmasi positif COVID-19. Dari 53 karyawan di lingkup BKKBN Malut, ada 23 orang terkonfirmasi positif COVID-19 dan harus...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Sejumlah warga Kota Ternate, Maluku Utara (Malut), di kawasan pesisir pantai mengkhawatirkan adanya ancaman abrasi, menyusul gelombang tinggi dalam sepekan terakhir akibat cuaca buruk. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ternate Arief Gani, di...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Anggota DPRD Kabupaten Pulau Taliabu (Pultab), Provinsi Maluku Utara menyoroti honor Pegawai Tidak Tetap (PTT) yang bertugas di RSUD Bobong belum dibayarkan selama empat bulan lamanya. Sesuai laporan sampai saat ini gaji PTT di lingkup...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Kasus positif COVID-19 mencapai 460 orang, Satuan Tugas Penanganan (Satgas) COVID-19 Kota Ternate, Maluku Utara (Malut) menetapkan Ternate masuk sebagai zona merah. Sekretaris Satgas COVID-19 kota Ternate, Arif Gani di Ternate, Kamis, menyatakan, berdasarkan persentase...
Read moreBerita Mauku Utara, Ternate - Minimnya sarana dan prasarana, Komisi III DPRD Kota Tidore Kepulauan (Tikep), Maluku Utara (Malut) berkomitmen untuk mendorong peningkatan anggaran Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Ketua Komisi III DPRD Tidore Kepulauan, Malik Muhammad mengatakan dengan keterbatasan sarana...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Pemerintah Provinsi )Pemprov) Maluku Utara (Malut) memberi peringatan atau warning seluruh aparatur sipil negara (ASN) yang tidak melakukan vaksinasi COVID-19, maka pembayaran tunjangan kinerja (tukin) akan ditunda pemayarannya. Sekprov Malut, Samsuddin A Kadir, Minggu, menyatakan,...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate – Polisi Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) bersama TNI dan tim Satgas Penanggulangan dan Penanganan Pandemi COVID-19 melakukan penyemprotan disinfektan di area publik yang ada di Kota Ternate, guna mengantisipasi penyebaran wabah virus coona. Kepala Bidang...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate, Provinsi Maluku Utara (Malut), mengevaluasi 29 pejabat eselon II mulai dari kompetensi hingga kinerja mereka dalam upaya membenahi roda pemerintahan. "Kepada 29 pejabat ini yang masa kerjanya sudah melebihi lima tahun...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) menyatakan bahwa pelaksanaan Sail Tidore di Provinsi Maluku Utara akan diundur pada 2022. Keputusan tersebut diambil berdasarkan Surat Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Nomor 2300/MENKO/MARVES/HM.002.02/VI/2021 tertanggal...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kabupaten Halmahera Utara (Halut), Provinsi Maluku Utara, menyatakan kasus positif COVID-19 di daerah itu saat ini terjadi peningkatan karena ratusan karyawan perusahaan pertambangan emas PT Nusa Halmahera Mineral (NHM) dilaporkan positif...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Sejumlah warga di kawasan dataran tinggi Kota Ternate, kesulitan air bersih karena sudah dua minggu terakhir pasokan air dari Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) di Ibukota Provinsi Maluku Utara itu terhenti. Salah seorang warga, Hanawia...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Balai Arkeologi Maluku menurunkan tim untuk meneliti dan mengumpulkan data potensi kepurbakalaan peninggalan masa prasejarah megalitikum (zaman batu besar) yang ada di wilayah Provinsi Maluku Utara(Malut). Bertema "Megalitik Khatulistiwa", penelitian tersebut dipimpin oleh Arkeolog Muhammad...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate, Maluku Utara, meminta seluruh aparatur sipil negara (ASN) untuk mendapat vaksin COVID-19 dan apabila ada yang menolak akan dikenai sanksi. Sekretaris Daerah Kota Tikep Ismail Dokumalamo saat ditemui sejumlah wartawan di...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Menjelang Hari Bhayangkara ke-75, Polda Maluku Utara (Malut) akan mengadakan vaksinasi COVID-19 massal gratis di seluruh Kabupaten/kota di Provinsi ini, guna mewujudkan Malut bebas dari peredaran COVID-19. "Pelaksanaan vaksinasi ini merupakan bentuk perhatian Polri untuk...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Maluku Utara (Malut) mengungkapkan tujuh menteri akan melakukan serangkaian kunjungan kerja di Malut sekaligus melihat aktivitas pertambangan di Kabupaten Halmahera Tengah dan Halmahera Selatan. "Sebagaimana tertuang dalam 'rundown' kegiatan kunjungan kerja, para...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Untuk antisipasi terjadinya longsor, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ternate, Maluku Utara, terutama di kawasan pemukiman warga, menyusul hujan dengan intensitas lebat yang turun di daerah itu. Kepala BPBD Kota Ternate M. Arif Gani...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tidore Kepulauan (Tikep), Maluku Utara (Malut) bersama tim akan sikapi aktivitas galian C di kawasan Bobo, guna bertemu dengan pemiliknya terkait maraknya aktivitas pertambangan tersebut. "Jadi galian C itu berada...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) intensif melakukan vaksinasi secara massal kepada masyarakat lanjut usia (lansia) dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke-75 pada 1 Juli 2021. Kabid Humas Polda Malut, Kombes Pol Adip Rojikan, di...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate – Dalam rangka melatih dan membiasakan diri, sejumlah prajurit Lanal Ternate menggelar latihan dasar di Perairan Pantai Fala Jawa di Kota Ternate, Maluku Utara (Malut) pada Selasa, sekaligus untuk memperingati Hari Laut Sedunia. Danlanal Ternate Kolonel...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Halmahera Utara (Halut), Maluku Utara (Malut), mengumumkan tahapan pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) pada 2021. "Untuk jadwal pengumuman seleksi dan pendaftaran pada 30 dan...
Read moreBerita Maluku Utara, Ternate - Bupati Halmahera Selatan (Halsel) Usman Sidik akan menjadikan Labuha sebagai kota pintar atau Smart City yang merupakan salah satu program Bupati dan Wakil Bupati setempat yang dilantik pada 24 Mei 2021. "Kami berkomitmen ke depan...
Read moreCopyright © 2024. Radiodms.com. All rights reserved.