Berita Maluku Terkini Hari Ini
  • Berita Maluku
    • Berita Ambon
    • Berita Maluku Tengah
    • Berita Kabupaten Buru
    • Berita Buru Selatan
    • Berita Seram Bagian Barat
    • Berita Seram Bagian Timur
    • Berita Tual
    • Berita Kepulauan Kei
    • Berita Kepulauan Aru
    • Berita Kepulauan Tanimbar
    • Berita Maluku Barat Daya
  • Daerah
  • Nasional
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hiburan
  • Hukum
  • Olah Raga
  • Lifestyle
  • Station
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Berita Maluku Terkini - Radio DMS
No Result
View All Result

Waspada: Corona Varian Delta Terindikasi Masuk Ambon

Radio DMS 1027FM by Radio DMS 1027FM
Wednesday, 16 July 2025
in Berita Ambon, Berita Maluku
0
Corona Varian Delta Terindikasi Masuk kota Ambon

Berita Ambon – Pemerintah kota Ambon Maluku, mengindikasikan bahwa virus corona varian delta (B.1617.2) telah masuk ke Ambon. Pemkot Ambon meminta warga untuk mewaspadai penyebaran virus dengan varian baru ini.

Mengantisipasi penyebaran varian delta corona atau covid B.1617.2 di  kota ini, Senin (28/06) Pemerintah Kota Ambon secara dadakan melakukan rapat koordinasi dengan sejumlah OPD terkait.

Berita Lainnya

Banyak Lampu Jalan Tak Berfungsi, Pemerintah Kota Ambon Dinilai Tak Peduli

Bupati Zulkarnain Hadiri Pelantikan Pengurus PGRI Maluku Tengah

Rumah Pengasingan Iwa Kusumasumantri di Banda, Jadi Sorotan Balai Kebudayaan Maluku

Wakil Walikota Ambon, Syarif Halder yang ditemui sejumlah wartawan di Balaikota mengakui, kalau varian baru Covid 19 itu, diduga telah masuk di daerah ini, Indikasi ini menguat setelah adanya  kasus dua anak  meninggal mirip gejala varian delta plus itu.

“Diduga Kuat virus yang baru  delta india sudah masuk ke kota Ambon, ini masih butuh peneilitian lebih lanjut,. Virus ini dia menyerang lebih banyak anak anak kecil sehingga diduga kuat virus delta ini sudah masuk di kota Ambon”kata Syarif Hadler.

Syarif Hadler, meminta warga agar mewaspadai penularan varian baru Covid-19 itu, dengan meningkatkan protokol kesehatan (prokes) sekaligus menganjurkan  penggunaan masker ganda.

“Tadi dalam rapat dengan Pa Wali, salah satu ahli menganjurkan kita menggunakan masker dua lapis. Dari apa yang disampaikan, sekali lagi saya minta dari seluruh masyarakat kota ambon mari kita patuhi protokol kesehatan. Apa yang dianjurkan oleh pemerintah demi kepentingan kita bersama” pintanya

Pemerintah Kota Ambon, kata Syarif Hadler, nantinya akan mengundang seluruh kepala kecamatan, kepala pemerintah negeri, raja dan lurah se-kota Ambon, untuk merapat guna membahas langkah-langkah antisipasi, memperketat pangawasan hingga ketingkat RT dan RW.

“Langkah ini dibarengi dengan instruksi Pa Walikota Ambon, guna semakin memperketat pengawasan aktifitas keluar masuk orang hingga RT dan RW”Ungkap Syarif.

Dikatakan, Pemkot Ambon tidak ingin kecolongan, meskipun kasus ini masih bersifat dugaan dan butuh penelitian lebih lanjut.

Pemkot Ambon nantinya akan mengupayakan operasional rumah sakit lapangan (RSL), mengingat saat ini kapasitas rumah sakit rujukan di Ambon sudah penuh.

Sebelumnya Pemerintah Kota melalui Gugus Tugas Penanganan dan Percepatan Covid -19 menyiapkan rumah sakit darurat, yaitu Hotel Everbright, Wijaya Hotel, Sumber Asia dan Balai Diklat Pertanian Maluku.

Kepala Dinas Kesehatan, Kota Ambon Wendy Pelupessy, yang dikonfirmasi secara terpisah di Balai Kota mengatakan, pemerintah masih menelusuri diduga masuknya virus corona varian delta B.1617.2 ke Ambon. Karena sejauh ini covid-19 varian delta banyak ditemukan di beberapa wilayah di Pulau jawa.

Pelupessy juga mengimbau seluruh masyarakat agar tetap disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan guna mewaspadai penularan varian delta.

Kasus covid 19 di Kota Ambon hingga 27 Juni 2021, terkonfirmasi sebanyak 41 orang

“Diharapkan prokes 6M yakni memakai masker, mencuci tangan menjaga jarak menghindari kerumunan dan mengurangi pergerakan, dan menghindari makan bersama, agar lebih ditingkatkan untuk memutus mata rantai penyebaran virus corona di kota Ambon” kata Pelupessy

Diketahui varian baru virus corona pertama kali ditemukan di India ini, memiliki tingkat penularan yang lebih cepat. Varian delta juga diketahui telah ditemukan di beberapa daerah di Indonesia.(DMS)

Tags: #BeritaAmbom1617.2ambon.BeritaMalukudeltaMaskervarianVirus
Previous Post

Otoritas Kesehatan Palestina Laporkan 2 Kasus Pertama Varian COVID-19 Delta

Next Post

Kasus Covid Meningkat, Ambon Kemungkinan Kembali Ke Zona Merah 

Berita Terkait

lampu jalan
Berita Maluku

Banyak Lampu Jalan Tak Berfungsi, Pemerintah Kota Ambon Dinilai Tak Peduli

Friday, 17 October 2025
pgri maluku tengah
Berita Maluku

Bupati Zulkarnain Hadiri Pelantikan Pengurus PGRI Maluku Tengah

Friday, 17 October 2025
Rumah Pengasingan Iwa Kusumasumantri
Berita Maluku

Rumah Pengasingan Iwa Kusumasumantri di Banda, Jadi Sorotan Balai Kebudayaan Maluku

Thursday, 16 October 2025
Cerdas Cermat Ensiklopedia
Berita Maluku

Gelar Lomba Cerdas Cermat Ensiklopedia, Dikbud Aru Apresiasi PSDKU Unpatti Aru

Thursday, 16 October 2025
Dekranasda malteng
Berita Maluku

Bupati Harap DEKRANASDA Dorong Ekonomi Kreatif Pengrajin Maluku Tengah

Thursday, 16 October 2025
kebakaran kapal
Berita Maluku

Kapal Pengangkut BBM KM Sarana Perkasa Terbakar di Perairan Banda

Thursday, 16 October 2025
Next Post
Kasus Covid Meningkat, Ambon Kemungkinan Kembali Ke Zona Merah

Kasus Covid Meningkat, Ambon Kemungkinan Kembali Ke Zona Merah 

STREAMING


Download Aplikasi Radio DMS
Berita Maluku Ambon dan Radio Di AmbonBerita Maluku Ambon dan Radio Di AmbonBerita Maluku Ambon dan Radio Di AmbonBerita Maluku Ambon dan Radio Di Ambon

 

Berita Maluku Terkini – Radio DMS

Portal berita yang menyediakan berita ambon, berita maluku, berita maluku hari ini, dan berita ambon hari ini aktual dan terpercaya.

MEDIA GROUP

  • DMS 102,7 FM Ambon
  • Carang TV Ambon
  • Duta 90,9 FM Ambon
  • Duta 98,7 FM Masohi
  • Ambon 96,8 FM Ambon

ALAMAT RADIO DMS

Studio & Kantor

JL. AY. PATTY No. 21, Lt. 2 AMBON, MALUKU 97124
Telp. : 0911-353325, 341900, 353329
Fax. : 0911-347423
Email : marketing@radiodms.com / emahaly@yahoo.com

 

 

  • Disclaimer
  • DMS MEGA Hits
  • DMS Trend 21
  • Home
  • Kontak Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Station Radio Di Ambon
  • Tentang Kami

Copyright © 2024. Radiodms.com. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Berita Maluku
    • Berita Ambon
    • Berita Maluku Tengah
    • Berita Kabupaten Buru
    • Berita Buru Selatan
    • Berita Seram Bagian Barat
    • Berita Seram Bagian Timur
    • Berita Tual
    • Berita Kepulauan Kei
    • Berita Kepulauan Aru
    • Berita Kepulauan Tanimbar
    • Berita Maluku Barat Daya
  • Daerah
  • Nasional
  • Politik
  • Ekonomi
  • Hiburan
  • Hukum
  • Olah Raga
  • Lifestyle
  • Station

Copyright © 2024. Radiodms.com. All rights reserved.