Berita Nasional, Jakarta - Pemerintah telah menyepakati dan menetapkan perubahan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2021. Kesepakatan tersebut tertuang dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) Menteri Agama (Menag), Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menteri...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Saat ini, tantangan pertahanan dan keamanan yang dihadapi oleh berbagai negara, termasuk Indonesia, semakin kompleks dan dinamis. Tantangan tersebut dapat datang dari aspek militer, nonmiliter, dan hibrida. Oleh karena itu untuk menghadapi berbagai kemungkinan yang datang,...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) selaku Ketua Harian Dewan Energi Nasional (DEN) Arifin Tasrif mendorong perumusan kebijakan energi lintas sektoral di daerah dalam bentuk Rencana Umum Energi Daerah Provinsi (RUED-P) untuk segera dipercepat. Pemerintah...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Pemulihan ekonomi Indonesia terus berlanjut seiring dengan tren penguatan ekspor dan impor. Ekspor Indonesia pada Mei 2021 mencapai 16,60 miliar Dolar Amerika Serikat (AS) atau menguat signifikan sebesar 58,76 persen (year-on-year/yoy). Sejalan dengan nilai ekspor, performa...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengajak sekaligus menantikan kontribusi seluruh pihak untuk bersama membangun dan mempersiapkan sumber daya manusia (SDM) Indonesia yang unggul. Kolaborasi dari berbagai pemangku kepentingan sangatlah penting dalam rangka mewujudkan gerakan Merdeka Belajar...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta agar program vaksinasi COVID-19 yang tengah digulirkan pemerintah terus diakselerasi sehingga target cakupan vaksinasi harian 700 ribu di bulan Juni ini dan 1 juta di bulan mendatang bisa tercapai. Untuk...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Berita Nasional, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menyelesaikan pembangunan empat venue atau arena olahraga untuk mendukung pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX di Provinsi Papua tahun 2021. Keempat arena...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi kembali menegaskan bahwa Indonesia terus berjuang mendorong kesetaraan vaksin COVID-19 bagi semua negara di dunia. Salah satunya adalah melalui forum multilateral COVAX AMC Engagement Group. “Sebagai salah satu co-chairs COVAX...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden Joko Widodo meminta percepatan pelaksanaan vaksinasi massal di berbagai wilayah di Indonesia agar pada bulan Juni ini dapat menyentuh angka 700 ribu penyuntikan dosis vaksin per harinya. Adapun untuk bulan Juli mendatang, Presiden Joko Widodo...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Pemerintah melalui Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) mendorong terciptanya lebih banyak BUMDes yang berorientasi ekspor. “Kita akan terus konsolidasi supaya semakin banyak Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) sedang menggalakkan komoditas ekspor, ini...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) telah menerbitkan enam Peraturan Presiden Republik Indonesia (Perpres) terkait pendirian Universitas Islam Negeri (UIN) yang merupakan perubahan bentuk atau transformasi dari Institut Agama Islam Negeri (IAIN). Peraturan ini diterbitkan pada tanggal...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Wakil Presiden (Wapres) RI Ma’ruf Amin mendorong peran riset dan inovasi dalam pengembangan Ekonomi Syariah Nasional. Hal tersebut disampaikannya saat menerima audiensi Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Laksana Tri Handoko dan jajaran, melalui konferensi...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas memastikan bahwa pemerintah tidak memberangkatkan jemaah haji Indonesia 1442 H/2021. Menurutnya, di tengah pandemi COVID-19 yang melanda dunia, kesehatan dan keselamatan jiwa jemaah lebih utama dan harus dikedepankan. “Karena masih...
Read moreBerita Nasioal, Jakarta - Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mencanangkan Vaksinasi COVID-19 bagi Penyandang Disabilitas, baik disabilitas fisik maupun mental, di Rumah Sakit Jiwa dr. H. Marzoeki Mahdi, Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa (01/06/2021). ”Ini pertama kali kita memberikan...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memimpin upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2021, Selasa (1/6/2021) pagi. Presiden bertindak selaku inspektur upacara dari Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, sedangkan pelaksanaan upacara dipusatkan di halaman Gedung Pancasila, Kementerian...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 10 Tahun 2021 tentang Satuan Tugas Percepatan Sosialisasi Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja. Disebutkan pada bagian pertimbangan peraturan yang ditandatangani Presiden...
Read moreBerita Nasional,, Jakarta - Sekretariat Kabinet (Setkab) RI bekerja sama dengan Kementerian Legislasi Pemerintah (Ministry of Government Legislation/MoLEG) Republik Korea kembali mengadakan Working Level Seminar bertema “Statutory Interpretation and Presentation of Opinion” yang dilaksanakan secara hybrid, Kamis, (27/05/2021). Seminar yang...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Pemerintah menyambut baik gagasan Kamar Dagang Indonesia (Kadin) yang mendukung program vaksinasi nasional dengan melaksanakan Vaksinasi Gotong Royong secara gratis bagi karyawan di sektor swasta. Pelaksanaan Vaksinasi Gotong Royong menggunakan vaksin Sinopharm diyakini akan mempercepat terbangunnya...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melantik Ganip Warsito sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Selasa (25/05/2021) di Istana Negara, Jakarta. Pelantikan ini digelar berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 79/P Tahun 2021 tentang Pemberhentian...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Sebanyak delapan juta bahan baku (bulk) vaksin COVID-19 produksi Sinovac tiba di Indonesia, Selasa (25/02/2021) pagi, melalui Bandar Udara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten. Dengan kedatangan vaksin tahap ke-13 ini secara keseluruhan total vaksin yang diterima adalah...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Pemerintah Indonesia mengirimkan bantuan hibah untuk penanganan pandemi COVID-19 untuk India, Rabu (12/05/2021). “Atas arahan Presiden RI pada siang hari ini pukul 14.00 WIB, dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia, Indonesia akan memberangkatkan bantuan hibah kemanusiaan Indonesia...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai yang bersumber dari Dana Desa (BLT Dana Desa), Dalam upaya untuk meningkatkan daya beli masyarakat di tengah pandemi COVID-19. Hingga 8 Mei...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Kembali tiba di Indonesia sebanyakl 1,389 juta dosis vaksin siap pakai AstraZeneca dari Covax Facilityn pada Sabtu, 8 Mei 2021. Secara keseluruhan, kedatangan vaksin ini merupakan kedatangan tahap ke-12 sejak 6 Desember 2020. Vaksin AstraZeneca ini...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Mendekati hari Lebaran Tahun 2021, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) terus memperkuat aspek pengawasan dan penegakan hukum untuk memastikan pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) bagi pekerja/buruh berjalan lancar dan sesuai ketentuan.Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah meminta para gubernur,...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyampaikan bahwa jumlah pergerakan transportasi dan penumpang di hari pertama masa larangan pengoperasian transportasi untuk mudik, Kamis (06/05/2021) kemarin, cukup terkendali. “Berdasarkan hasil pemantauan pengendalian transportasi di hari pertama kemarin, jumlah pergerakan transportasi...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Larangan penggunaan atau pengoperasian sarana transportasi baik di darat, laut, udara, dan kereta api, untuk kegiatan mudik, mulai berlaku hari ini, Kamis (06/05/2021) hingga Selasa (17/05/2021). “Pada masa peniadaan mudik tersebut (6-17 Mei 2021), semua pengoperasian...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Rencana kerja pemerintah di tahun 2022 akan mengusung pemulihan ekonomi dan reformasi struktural. Presiden Joko Widodo menekankan bahwa fondasi paling awal dari pemulihan ekonomi adalah pengendalian Covid-19. Di saat yang sama, percepatan belanja pemerintah, terutama berbagai...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan bahwa pandemi COVID-19 yang terjadi saat ini memberikan pelajaran yang luar biasa dalam perencanaan pembangunan di Indonesia. “Sebaik apapun perencanaan yang sudah kita buat, kita juga harus siap untuk melakukan...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Ancaman penularan dan penyebaran pandemi Covid-19 masih ada di negara kita. Oleh karena itu, dalam pernyataan terbaru yang disampaikan pada Minggu, 2 Mei 2021, Presiden Joko Widodo mengajak seluruh masyarakat jangan lengah dan tetap displin patuhi...
Read moreBerita Nasional, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menandatangani Peraturan Pemerintah Nomor 63 Tahun 2021 tentang pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) pada Rabu (28/4/2021) kemarin. Hal tersebut dikatakan Presiden Jokowi, Kamis (29/4/2021) siang, di Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur....
Read moreCopyright © 2024. Radiodms.com. All rights reserved.